PENYALURAN BLT DANA DESA TAHAP 11 TAHUN 2021 DESA JAJAR
pemdes jajar 09 Desember 2021 11:28:22 WIB
Pada hari Jumat Tanggal 19 Nopember 2021 Pemerintah Desa Jajar di dampingi tim Pendamping Kecamatan, Perangkat Desa, Babinsa/BKTM Desa Jajar, Perwakilan BPD Desa Jajar, menyampaikan bantuan BLT Dana Desa Tahap 11 Tahun 2021 sebanyak 8 orang.
Adapun yang mendapatkan orang yang sakit menahun ada 2 0rang :
- Mukini RT.16 RW.05 Dusun Belik Desa Jajar
- Hidayatulloh RT.16 RW.05 Dusun Belik Desa Jajar
dan Lansia ada 5 Orang :
- Supardi RT.01 RW.01 Dusun Kebon Desa Jajar
- Wagiran RT.01 RW.01 Dusun kebon Desa Jajar
- Wiji RT.03 RW.01 Dusun Kebon Desa Jajar
- Yahmin RT.11 RW.03 Dusun Krajan Desa Jajar
- Kasmi RT.18 RW.01 Dusun Kebon Desa Jajar (Pengganti Mulik yang meinggal Dunia)
Dari disabilitas 1 Orang :
- Sarmi RT.11 RW.03 Dusun Krajan Desa Jajar
Orang tersebut diatas belum mendapatkan Bantuan PKH maupun BPNT, 7 orang diantaraya disampaikan di Balai Desa Jajar dan yang 1 orang disampaikan di Rumahnya.
Semoga Bermanfaat.
KLIK LINK YOUTUBE DI BAWAH INI UNTUK MELIHAT VIDEO :
Komentar atas PENYALURAN BLT DANA DESA TAHAP 11 TAHUN 2021 DESA JAJAR
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- jajar gumregah
- jajar
- CUKDEH MAKANAN UNIK KHAS DARI DESA JAJAR
- Penyaluran Terakhir BLT DD 2022 Bulan Desember - Desa Jajar Kec. Gandusari Trenggalek
- Penyaluran BLT DD 2022 Bulan Nopember - Desa Jajar Kec. Gandusari Trenggalek
- Penyaluran BLT DD 2022 Bulan Oktober - Desa Jajar Kec. Gandusari Trenggalek
- UPDATE LAPORAN BENCANA BANJIR DI DESA JAJAR